Simulasi Tanggap Darurat Bencana Gempa

Bencana bisa terjadi  kapan saja dan dimana saja, terjadi secara tiba – tiba dan  tanpa bisa kita diprediksi. Untuk itu, kita harus selalu siap siaga dalam menghadapi bencana. Sebagai upaya dalam menanggapi bencana yang terjadi, Tsa Kaizen Consulting melakukan simulasi tanggap darurat bencana.

Pada kegiatan ini yang akan disimulasikan adalah bencana gempa. Simulasi ini dilaksanakan pada tanggal 11 Januari 2024 di salah satu perusahaan yang menjadi klien Tsa Kaizen Consulting. Simulasi ini bertujuan untuk melatih kesiapan karyawan dalam menghadapi bencana gempa bumi sebagai antisipasi dalam menyelamatkan diri .

arahan simulasi tanggap darurat
Mr. Anasril Agusril memberikan arahan

Simulasi ini dibawakkan  oleh team Tsa Kaizen Consulting Mr. Anasril Agusril. Pada kegiatan simulasi bencana gempa ini, seluruh karyawan mengikuti seluruh arahan dan prosedur tanggap darurat bencana. Disimulasikan terjadi  bencana gempa dan seluruh karyawan yang sedang bekerja bergegas mencari akses keluar gedung secara tertib sehingga tidak berpotensi menimbulkan resiko cidera.  Kegiatan simulasi ini secara keseluruhan berjalan dengan baik.

Pentingnya simulasi tanggap darurat dilakukan dalam setiap perusahaan. Banyak korban bencana diakibatkan  karena kuranganya pemahaman dan kesiapsiagan bencana sehingga menimbulkan banyaknya korban . Diharapakan dengan adanya simulasi ini dapat memberikan pengetahuan bagi karyawan dalam tanggapp darurat bencana dan menangani dapak buruk yang ditimbulkan.

 

 

Bagaimana dengan perusahaan anda, sudah melakukan simulasi tanggap darurat?  Ingin melalukan simulasi tangga darurat? Yuk hubungi Tsa Kaizen Consulting.

Informasi lebih lanjut hubungi kami :

WA     : 081361454283
Email : deasy@tsakaizenconsulting.com